JENIS – JENIS MESIN OBRAS YANG DIMILIKI OLEH JASA KONVEKSI MURAH

Konveksi murah sesuai dengan namanya, sudah pasti menawarkan harga murah kepada konsumennya. Bahkan layanan jasa konveksi ini banyak diburu oleh banyak konsumen untuk memenuhi kebutuhan mereka. Hal ini tidak terlepas dari harga murah yang diberikan ini. Tentu saja dapat membuat mereka sedikit berhemat untuk biaya pengeluaran nya. Konveksi ini biasanya mampu memproduksi aneka jenis pakaian. Dimana pakaian ini pun cukup beragam. Terdiri dari jenis pakaian seragam, pakaian event, pakaian promosi, pakaian sehari – hari dll. Untuk model, bahan, ukuran serta desain, konsumen dapat menentukan sendiri. Apalagi untuk pemesanan pakaian ini pun bisa menjadi lebih mudah. Karena konsumen tidak perlu melakukan pemesanan secara langsung, namun juga bisa secara online.

JENIS – JENIS MESIN OBRAS YANG DIMILIKI OLEH JASA KONVEKSI MURAH

4 Jenis Mesin Obras Yang Dimiliki Oleh Jasa Konveksi Murah Yang Perlu Anda Tahu

Jasa konveksi sering kali memproduksi pakaian dengan menggunakan beberapa mesin bukan.  Dimana mesin jahit yang satu ini memang digunakan untuk proses overlocking pada bahan – bahan yang ringan hingga menengah. Nah, pada pelumasan mesin obras ini pun dilakukan secara otomatis dan kinerjanya sangat baik. Untuk mesin ini pun memang sudah dilengkapi dengan fitur low sewing tension. Dimana fitur ini memang diketahui dapat membuat jahitan terlihat lebih rapi. Tidak hanya itu pada mesin ini juga dilengkapi dengan pisau pemotong. Seringkali mesin obras ini digunakan pada akhir proses kegiatan menjahit.  Namun fungsi utama dari mesin obras ini digunakan sebagai finishing. Selain itu tujuan dari penggunaan mesin ini adalah agar tepi busana ini pun lebih rapi. Selain itu untuk bahan atau kain ini juga tidak mudah terurai. Tidak hanya itu, agar lebih rapi lagi, maka pakaian yang dibuat nantinya juga akan lebih bagus dan tahan lama. Dan berikut ini adalah jenis mesin obras yang harus anda tahu jika ingin memulai usaha konveksi diantaranya:

  1. Mesin obras benang 6

Untuk mesin yang satu ini memang tergolong mesin standar yang telah di modifikasi untuk obras kain. Dimana cara kerja mesin ini adalah memanipulasi stitching untuk bahan lain. Sehingga tidak hanya woven atau knitting saja.

  1. Mesin obras benang 5

Untuk tipe mesin obras yang satu ini biasanya digunakan untuk finishing celana dan jeans. Dimana mesin yang satu ini dilakukan untuk mencegah kerontokan.  Terutama pada banang – benang halus penyusun kain di bagian pinggirnya.

  1. Mesin obras benang 4

Untuk jenis mesin obras yang satu ini memang sering kali hanya digunakan untuk merapikan tepi jahitan. Yakni dengan memotong bagian tepi kain. Untuk tipe mesin obras benang 4 dapat digunakan untuk menjahit bagian tepi kaos. Oleh karena itu, sebab mesin ini juga sering di kenal dengan sebutan mesin obras kaos.

  1. Mesin obras benang 3

Untuk mesin obras tipe ini yang banyak digunakan oleh para penjahit di industri konveksi pakaian. Dimana mesin ini memang dapat digunakan untuk penyelesaian. Seperti busana blus atau kemeja.

Seperti yang kita tahu mesin obras ini memang telah dilengkapi dengan fitur pisau pemotong kain. Sehingga mampu menghasilkan jahitan yang rapi di bagian tepi. Dalam dunia industri pakaian, mesin obras i9ni terdiri dari beberapa jenis. Yakni mulai dari mesin obras benang 3 hingga mesin obras benang 6. Semoga ulasan terkait 4 mesin obras di atas ini bermanfaat dan dapat dijadikan referensi bagi anda yang ingin memulai usaha konveksi.